Siapa yang tidak kenal dengan Bawang Putih, dimana bumbu ini selalu hadir untuk membuat makanan terasa lebih wangi dan enak, bagi yang sering sakit gigi juga pasti juga tidak asing lagi dengan bumbu dapur yang satu ini
Bawang putih dalam kesehatan, tidak selalu melulu tentang menyembuhkan sakit gigi yah, banyak juga manfaat dari bawang putih untuk menyembuhkan penyakit lainnya.
Bawawng putih memang sudah dikenal lama untuk menyembuhkan penyakit, apalagi jenis bawang putih tunggal.
Bawang putih sudah banyak diteliti, dan ternyata dalam satu butir Bawang Putih terkandung zat-zat dibawah ini :
• Kalsium,
• Saltivine,
• Belerang,
• Fosfor,
• Protein,
• Lemak,
• Besi
• dan juga Vitamin, seperti Vit A, Vit B1, dan Vit C
Apa Sih Bawang Putih Tunggal Itu?!
Bawang putih tunggal adalah bawang putih yang dalam satu kulit hanya berisi satu butir bawang saja.
Kita ketahui bersama bahwa bawang putih yang normal berisi banyak sekali bawang dalam satu kulitnya
Bawang putih tunggal ini juga sering dinaman bawang putih lanang, dalam bawang putih ini terkandung juga senyawa Minyak Atsiri, Senyawa Allicin dan masih banyak lagi.
Apa Sih Ciri Bawang Putih Tunggal Itu?!
Mudah sekali untuk membedakan antara bawang putih tunggal dan biasa, jika bawang putih biasa berbenduk seperti lingkaran, maka bawang putih tunggal berbentuk bulat, dengan warna yang jauh lebih putih dari bawang putih lainnya.
Bawang Putih tunggal ini juga ada yang berasal dari Lokal dan Import, namun dalam kualitas dan khasiatnya bawang putih tunggal lokasl lebih di unggulkan.
Hal ini karena, bawahng putih tunggal lokal, dalam proses pengelolaanya, mengunakan bahan-bahan yang alami, sehingga bebas dari bahaya pestisida dan bahan-bahan kimia lainnya.
Apa aja Daftar Manfaat Bawang Putih Tunggal?!
#Pencegah kanker
Penilitan yang dilakukan untuk bawang putih tungggal ini, menghasilkan sebuah fakta bahwa kandungan sulfide dalam bawang putih dapat mencegah penyakit kanker. Senyawa ini dipercaya dapat membantu hati untuk menghalau zat-zat jahat pembentuk kanker.
#Menurunkan Kolestrol
Kadar kolestrol dalam darah akan dapak di control dengan mengkonsumsi bawang putih tunggal Kita ketahui bersama bahwa kolestrol dapat memicu tekanan darah tinggi, yang sudah pasti berakinat fatal.
#Mengatasi Penyakit Maagh
Rasa kebung, begah dan tidak nyaman di perut merupakan gejala penyakit maagh, kamu tidak perlu pergi kewarung lagi jika ingin menyebuhkan penyakit maagh yang kamu rasakan kamu bisa mencoba mengunyah bawang putih tunggal mentah-mentah, untuk hasil maksimal, kamu bisa melakukanya sebanyak 3 kali sehari.
#Mengatasi Penyakit Asma, Batuk Pilek, dan Masuk angin
Untuk mengatasi penyakit yang kamu derita, seperti asma, Batuk Pilek, dan masuk angin, kamu bisa menggunakan bawang putih tunggal sebagai solusi pertama, caranya kamu cukup menghaluskan bawang putih tunggal untuk kemudian di campur dengan madu.
Sebelum di konsumsi, kamu bisa menyarinnya terlebih dahulu, dan meminumnya secara rutin setiap pagi.
Bawang putih tunggal memiliki segudang manfaat yang pastinya akan sangat kamu butuhkan!
Langkah awal untuk menyembuhkan diri sendiri itu ternyata sangat mudah, bahkan berasal dari hal yang tidak kita kira sebelumnya, bawang putih tunggal telah menjadi saksi bagaimana hal kecil seperti itu bisa menjadi obat bagi sekian banyak penyakit!
Untuk menutup artikel ini, saya akan berikan daftar penyakit yang bisa disembuhkan dengan menggunakan bawang putih tunggal, berikut daftarnya dibawah ini :
– Mampu Menangkal Flue
– Membasmi Cacing Perut
– Mengobati Rematik
– Meredakan Insomnia
– Menigkatkan Kekebalan tubuh
– Memperlambat Proses Penuaan dini
– Memperbaik Ganguan Tekanan darah Tinggi
– Mengurangi rasa sakit pada tulang
– Menambah Nafsu Makan.
Mengesankan bukan, Banyak Manfaat Bawang Putih Tunggal Untuk Kesehatan yah, jadi banyak tahu, dan banyak ilmu nih, jangan lupa share dan ajak teman lainnya untuk membaca artikel ini yah!
Tinggalkan komentar